Rabu, 20 Juli 2011

JUAL ANEKA MAKANAN KHAS PONTIANAK



Stik Keladi Aneka Rasa

Makanan khas Pontianak. Terbuat dari umbi keladi yang tumbuh di tanah gambut Pontianak. Renyah, garing dan bercita rasa unik. Tanpa rasa gatal karena terbuat dari bahan pilihan dan diolah oleh tangan-tangan ahli. Tersedia dalam pilihan rasa: balado, pedas, keju dan original. Harga mulai Rp. 16.250



Keripik Pisang Pontianak
Yang membedakan Keripik Pisang ini dengan Keripik Pisang dari daerah lainnya adalah bahan bakunya yang terbuat dari Pisang Kepok Pontianak (Pisang Gepok/Nipah) yang berukuran besar. Dengan bahan baku istimewa, Keripik Pisang ini memiliki rasa yang manis dan gurih.
Harga mulai Rp.16.500,-


Keripik Pisang Gulung
Sama dengan Keripik Pisang Pontianak, bedanya Keripik Pisang ini digulung dulu sebelum digoreng.
Harga mulai Rp.20.000,-

Tengteng Kacang
Kue tradisional yang dibuat dari kacang tanah tumbuk dan gula merah.
Harga mulai Rp.8.000,-

Tengteng Wijen
Sama dengan Tengteng Kacang, hanya saja bukan menggunakan kacang tanah tumbuk tapi menggunakan biji wijen.
Harga mulai Rp.8.000,-



Dodol Lidah Buaya
Dodol yang terbuat dari Lidah Buaya. Mengandung Vitamin E yang baik untuk kesehatan. Kenyal-kenyal gemanaaa gitu...
Harga mulai Rp.7.500,-





Jelly Lidah Buaya
Pelepah Lidah Buaya yang diolah dengan jelly.Manis manis kenyal.
Harga mulai Rp.7.500,-






Permen Lidah Buaya
Daging pelepah Lidah Buaya dan gula pasir menjadi bahan utama dari permen ini. Mengandung Vitamin E. Pasti disukai anak-anak dan tetap sehat.
Harga mulai Rp.7.500,-





Cokelat Lidah Buaya
Cokelat Lidah buaya memiliki citrasa coklat yang berbeda dari coklat biasa, selain itu juga sangat baik untuk kesehatan kulit karena banyak mengandung vitamin E. Cocok juga untuk kamu yang ingin terus makan coklat tanpa menambah berat badan dan lebih memperhalus kulit.
Harga mulai Rp.12.000,-


Teh Lidah Buaya
Bosan dengan teh yang itu-itu saja? Cobain yang ini. Selain enak, juga memiliki kandungan yang baik untuk kulit dan sekaligus bisa melangsingkan badan lho...
Harga mulai Rp.17.500,-




Minuman Lidah Buaya
Sekilas mirip dengan Nata de Coco bedanya ada garis hijau yang merupakan serat Lidah Buaya di tiap potongannya. Segar dan menyehatkan.
Harga mulai Rp.3.000,-





Stik Lidah Buaya
Orang Pontianak nggak pernah kehabisan ide untuk mengolah Lidah Buaya. Kali ini Pelepah Lidah Buaya diolah menjadi makanan ringan yang bentuknya mirip kue bawang. Tentunya dengan manfaat lidah buaya di setiap gigitan...
Harga mulai Rp.8.500,-



Minggu, 10 Juli 2011

Pindang Tongkol Suir

Bahan :suir-suir pindang tongkol menjadi kecil sesuai serat dagingnya.

Siapkan :cabe hijau potong serong,
cabe merah potong serong,
tomat hijau potong empat
bawang merah, iris tipis
bawang putih iris tipis
jagung manis dipipil
kemangi

Botok Teri

Bahan :300 g kelapa agak muda, kupas, parut
50 g teri basah, cuci
50 g petai cina
5 buah cabai hijau, iris serong tipis
5 buah belimbing sayur, iris melintang tipis
5 lembar daun salam, potong-potong
daun pisang

Gulai Masin Ikan

Bahan-bahan:I kg ikan tongkol
2 buah jeruk nipis, ambil airnya
750 cc santan
10 buah cabe merah
8 buah bawang merah, iris tipis

Kue Kering Kismis


Bahan Kue Kering kismis 
mentega 275 gram
gula halus 50 gram
telur 2 butir, ambil kuningnya
keju parut 25 gram
susu bubuk 20 gram
tepung terigu 300 gram
kismis 200 gram, iris halus




Kue Kacang Cokelat


Bahan Kue Kacang Cokelat
gula halus 75 gram
mentega 80 gram
telur 1 butir, ambil kuningnya
cokelat pasta 2 sendok makan
tepung terigu 200 gram
tepung maizena 75 gram



Kue Kelapa Keju


Bahan Kue Kelapa Keju
mentega 150 gram
gula halus 60 gram
telur 3 butir; 2 untuk adonan, 1 untuk olesan
tepung sagu 280 gram, disangrai
baking powder 1/2 sendok teh
kelapa parut 100 gram, sangrai
keju 3 lembar, untuk hiasan


Kue Emping Keju

Bahan Kue Emping Keju
mentega 150 gram
gula halus 100 gram
telur 2 butir, ambil kuningnya; 1 untuk adonan, 1 untuk olesan
tepung terigu 150 gram
susu bubuk 25 gram
baking powder 1 sendok teh
emping 75 gram, goreng, hancurkan
keju parut 50 gram


Kue Kering Bumbu Kari

Untuk lebaran nih ibu-ibu, ada kumpulan resep kue kering yang maknyus...



Bahan Kue Kering Bumbu kari
Tepung terigu 125 gram
bumbu kari instan 1 sendok makan
mentega 100 gram
telur 3 butir, 2 untuk adonan, 1 untuk olesan
keju parut 75 gram
daun seledri 1 sendok makan, iris halus, jemur hingga kering


Resep Tajil : Cenil

Biasanya saat berbuka puasa, kita slalu makan makanan ringan seperti kue sebelum beralih menyantap makanan pokok. Tapi daripada terus menerus membeli di pasar juadah, tidak ada salahnya membuat menu ta'jilan sendiri sembari menunggu waktunya berbuka puasa..
Bahan:
· 2 cangkir tepung sagu
· ½ butir kelapa
· Garam
· Air secukupnya

Cara membuat:
Tepung sagu diberi air panas secukupnya dan diremas-remas sampai liat dan tidak menempel (lengket) di tangan. Bentuk bulat sebesar kelereng, setelah itu rebus sampai matang. Setelah matang, angkat rebusan cenil tadi, lalu dimasukkan ke dalam air dingin yang masak, supaya tidak saling menempel. Jika ingin diberi pewarna, berilah sedikit pewarna sebelum adonan dibulatkan. Parutlah kelapa dan taburkan pada cenil tadi sampai rata. Jika ingin sedikit manis, bisa juga ditaburkan gula pasir ketika disajikan.

Kacang Goreng Pedas

BAHAN :
500 gram kacang
minyak untuk menggoreng
250 gram gula pasir
3 sdm air asam jawa

Haluskan :
6 cabai merah besar
5 cabai rawit merah

Resep Kue Blodar

Sudah lama nggak posting resep asli Kalimantan Barat, jadi kali ini saya akan menambah koleksi resep khas Kalimantan Barat yaitu roti / kue blodar...

Bahan-bahan:
  • 1 kg tepung terigu
  • 5 butir telur
  • 200 grm gula pasir atau sesuai selera
  • 2 sdm pengembang roti
  • 200 grm mentega

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes